Timnas Indonesia |
Gol Nasuha membuka kembali peluang Indonesia untuk terus mengejar defisit empat gol. Gol Nasuha ini sekaligus membangkitkan kembali mental pemain Indonesia yang semenit sebelumnya kehilangan Arif Suyono. Arif mengalami cedera sehingga akhirnya digantikan Toni Sucipto.
Para Komentator :
Posting Komentar